coba aja bayangin pengadilan di Indonesia yang katanya negara hukum. tapi kenapa yang namanya keadilan hukum itu masih belum bisa di tegakkan. coba aja bayangin seorang nenek-nenek yang bernama nenek minah terpaksa harus dijatuhkan ponis 1bulan 5hari di penjara cuma karena mengambil 3buah coklat yang harganya hanya 200o rupiah. nenek minah ini sebelumnya udah di tahan 3bulan tahanan rumah, hingga syukurnya nenek minah tidak merasakan berada dibalik jeruji besi.
tapi coba keadilan dibuat lebih tegak kayak yang di alami nenek minah yang mendapat vonis penjara. andai kata semua koruptor yang udah ngehabisin duit berjuta-juta bahkan milyaran rupiah bisa di tangkap dan di penjarakan sesuai dengan semestinya.
dengan begitu kan hukum di Indonesia bisa lebih adil.

Comments (0)